Laman

Selasa, 29 Juni 2010

OBAT ALTERNATIF KENCING MANIS DI JAMIN MUJARAB

Obat alternatif untuk penderita KENCING MANIS

28 September, 2007 pada 8:23 am · Disimpan dalam Obat Tradisional
17 Votes

Quantcast

KENCING MANIS (diabetes mellitus), timbul karena tubuh tidak bisa menghasilkan

hormon insulin yang cukup sehingga gula dalam darah tidak bisa diubah menjadi

glikogen yang bisa disimpan dalam otot atau jaringan hati.

Akibatnya, kadar gula dalam darah meningkat dan ginjal tidak mampu menyerap gula ini

kembali sehingga gula darah lolos melalui saringan dan keluar bersama air seni.

Gejala yang umum diderita oleh penderita kencing manis di antaranya cepat lelah,

selalu merasa haus dan lapar, serta jika mengalami luka akan susah sekali sembuhnya.

Di bawah ini diuraikan beberapa resep ramuan tradisional yang dapat digunakan sebagai

alternatif untuk mengobati kencing manis.

1. BUNGUR

Bungur (lagerstromia speciosa) adalah tanaman berbentuk pohon

yang tingginya mencapai 5-25 m.

Batangnya umumnya bengkok, demikian juga dengan percabangan-nya.

Daunnya berbentuk jorong dengan panjang 24 cm dan lebarnya 12 cm.

Bunganya berbentuk malai yang panjangnya mencapai 40 cm, berwarna ungu.

Umumnya, tanaman ini banyak dijumpai sebagai peneduh jalan.

Selain jenis di atas, ada pula bungur yang bunganya merah muda,

yaitu jenis lagerstromia indica.

Daun dan buah bungur mengandung plantisul, yaitu zat yang aktivitasnya seperti insulin.

Menurut hasil penelitian, daun bungur yang sudah tua sebanyak 20 g.

Jika direbus dalam 100 ml air selama 45 menit dan diminum,

memiliki kekuatan 6-6,7 unit insulin.

Sebenarnya, seluruh bagian tanaman bu-ngur bisa digunakan untuk obat kencing manis,

tetapi yang terbaik adalah daunnya yang sudah tua.

Cara membuat ramuan :

Siapkan 30 g daun bungur tua yang masih segar dari jenis bungur yang berbunga ungu,

lalu direbus dalam 150 ml air selama kurang lebih 1 jam.

Air rebusannya itu kemudian dibagi tiga untuk diminum

tiga kali sehari masing-masing 50 ml.

Meminumnya sebaiknya sete-ngah atau satu jam sebelum makan.

Ini dilakukan tiap hari sampai penyakit kencing manisnya sembuh.

2. SALAM

Salam (eugenia polyantha). Adalah tanaman berupa pohon

yang tingginya mencapai 25 m.

Tumbuhan dari suku myrtaceace ini tersebar mulai dari Burma sampai dengan Pulau Jawa.

Di daerah Jawa, tanaman ini sering disebut manting.

Di daerah Madura dan Sunda, disebut salam,

sedangkan di Sumatera disebut meselengan.

Daun tumbuhan ini berbentuk lonjong, berbau sedap jika diremas sehingga

banyak digunakan sebagai bumbu penyedap masakan.

Buahnya berbentuk bulat dan berwarna merah jika sudah tua.

Cara membuat ramuan :

Daun salam sebanyak 75-100 gr direbus dalam tiga gelas air

hingga tinggal setengahnya. Air rebusannya kemudian didinginkan dan disaring,

lalu diminum tiga kali sehari masing-masing setengah gelas.

Hari berikutnya, daun salam yang telah direbus itu ditambah air sama banyak,

direbus lagi sampai tinggal setengahnya.

Air rebusannya di-minum lagi dengan cara yang sama.

Hari ketiga, daun salamnya diganti dengan yang baru, lalu direbus lagi,

dan diminum kembali seperti cara tersebut di atas.

Hal itu dilakukan sampai kadar gula dalam darah kembali normal.

3. JUWET ATAU JAMBLANG

Tanaman juwet atau jamblang ( syzygium cumini )

Berupa pohon yang batangnya bergaris tengah 60 cm dan tingginya bisa mencapai 15 m.

Buah juwet berwarna biru keungu-unguan (juwet biasa) atau hitam (juwet ireng2).

Di samping yang berbuah biru dan hitam tersebut,

ada pula varietas yang buahnya berwarna ungu (juwet daging),

bahkan ada pula yang berwarna putih (juwet bawang).

Biji juwet mampu menyembuhkan gejala “lama sekali sembuhnya luka”. Diduga,

glukosida phytomelin dalam biji juwet mampu mengurangi

kerapuhan pembuluh-pembuluh darah kapiler sehingga luka-luka yang ada bisa cepat sembuh.

Selain itu, biji juwet juga mampu mengatasi gejala mudah lelah dan kurang tenaga.

Diduga, alfa-phytosterol dalam biji itu,

yaitu sejenis sterol yang bersifat anticholesteremik,

mampu mencegah kelebihan kolesterol.

Kadar glukosa yang tinggi dalam darah penderita kencing manis,

membuat kadar kolesterol yang masih rendah saja sudah seperti kondisi parah.

Seolah-olah darah itu sudah kebanyakan kolesterol sehingga tugas darah terganggu.

Akibatnya, pembangkitan tenaga hasil oksidasi zat makanan menjadi energi akan macet,

berkuranglah tenaga dan penderita akan merasa lesu.

Cara membuat ramuan :

Sebuah biji juwet bawang atau 15 biji juwet biasa ditumbuk halus,

lalu direbus dalam dua gelas air.

Air rebusan ini diminum sedikit-sedikit

dan jumlah yang ada harus dihabiskan sepanjang hari.

Bisa diangsur dengan minum tiga kali sehari, boleh juga dua kali sehari.

Pemberian jamu ini mungkin diperlukan 2-3 hari.

Pengobatan dihentikan kalau badan sudah merasa segar,

tidak lesu, dan kekurangan tenaga lagi.

Perlu diketahui bahwa biji juwet hanya mengobati gejala kencing manis,

sedangkan kekurangan insulin yang menjadi penyebab utama penyakit ini

tidak bisa diatasi biji juwet sehingga di samping meminum ramuan biji juwet ini,

penderita kencing manis juga harus mengurangi makan makanan berkarbohidrat tinggi.

Jika produksi hormon insulin oleh tubuh sudah normal kembali,

jamu juwet dan diet karbohidrat bisa dihentikan.

4. PARE ATAU PARIA

Pare (momordica charantia) termasuk golongan sayuran buah.

Pare termasuk tumbuhan merambat yang memerlukan

penopang para-para atau tumbuhan lain sehingga tanaman ini

memiliki alat penopang yang berbentuk pilin.

Ada tiga jenis pare yang biasa ditanam orang yaitu pare putih, pare hijau, dan pare ular.

Pare putih buahnya besar, berbentuk bulat panjang, warnanya putih,

dengan permukaan kulit buah yang berbintil-bintil besar.

Pare hijau berukuran lebih kecil, berbentuk lonjong, dan permukaan kulitnya berbintil-bintil halus.

Sedangkan pare ular berukuran sekira 60 cm panjangnya, berbentuk bulat,

berwarna hijau dengan belang-belang putih mirip kulit ular.

Permukaan kulitnya halus, tidak ada bintil-bintilnya.

Sama halnya dengan juwet, pare ini hanya mengobati penderita kencing manis

yang masih dalam tahap ringan dan penyembuhannya tidak bergantung pada suntikan insulin.

Biasanya, penderita pada tingkat ini masih memiliki kelenjar pankreas

yang masih bisa menghasilkan hormon insulin. Diduga zat yang dapat menurunkan kadar gula darah

dalam buah pare ini adalah sejenis glukosida, yaitu momordisin.

Cara membuat ramuan :

Buah pare diparut atau dihaluskan, lalu diambil ekstrak perasan buahnya.

Perasan ini diminum tiga kali sehari sampai kadar gula darah kembali normal.

5. UBI JALAR

Ubi jalar ( ipomea batatas ) yang umbinya merah, menurut hasil penelitian,

mampu menggantikan 6,76-06 unit insulin.

Penderita kencing manis dapat mengonsumsi 300 gr pucuk daun ubi jalar setiap hari

sebagai lalapan. Akan tetapi, untuk penderita kencing manis yang memiliki juga sakit mag,

sebaiknya jangan memilih resep daun ubi jalar ini.

Pilih saja resep dari buah pare, biji juwet, atau dari daun bungur.

Permalink
98 Komentar »
aRa wrote @ 29 September, 2007 at 3:35 am
1
0
Rate This

Quantcast

bahan makanan yang ada parenya menurutku lebih mudah…
selain itu mudah didapat… :)
Balas
inda wrote @ 8 Oktober, 2007 at 11:25 am
3
2
Rate This

Quantcast

papa aq umurnya 45 tahun dia punya kadar gula yang tinggi, melalui media ini saya mau minta tolong agar rekan2 mau berbagi kira2 olahan menu macam apa yg cocok buat penderita diabetes
Balas
cuek wrote @ 9 Oktober, 2007 at 2:01 am
6
5
Rate This

Quantcast

Informasi ini bersumber dari seorang kawan :
Cari sawo yang masih muda, yang masih seukuran jempol kaki. Belah dua, rebus, lalu minum airnya.
Pada kasusnya, penyakit diabetesnya sembuh dalam waktu sekitar 15 hari.
Balas
gita wrote @ 25 Juli, 2009 at 3:08 am
0
0
Rate This

Quantcast

trims untuk semuanya,smoga ayah saya bisa di sembuhin dg cara ini.
Balas
Yenni Liansi wrote @ 20 Desember, 2009 at 2:58 am
0
0
Rate This

Quantcast

Kira2 sawonya berapa buah….mau dicoba nich siapa tau bisa cocok buat ayah kami yg skrg menderita diabetes…tq infonya
Balas
abubakar moiden wrote @ 3 Juni, 2010 at 6:35 am
0
0
Rate This

Quantcast

buah sawo tu gimana pak. kira-kira buah siku dimalaysia pak? terima kasih.
Balas
emo wrote @ 10 Oktober, 2007 at 3:33 am
0
0
Rate This

Quantcast

Untuk Mbak Inda
Buah Pare di iris tipis tipis ( kalau ada Pare yg kecil kecil )
4 ulas Bawang putih diiris tipis tipis
1 sendok makan Ebi kering dicuci.
Cabe rawit hijau secukupnya
Kemudian Tumis semuanya itu dengan garam dan lada hitam kasar.
Kalau nggak mau terlalu pahit, setelah diiris, pare digumul dengan garam sambil di krues krues, setelah itu di cuci dengan air bersih. Pasti deh nggak pahit. ( tapi kalau pare nggak pahit, wah kurang Muanteb gitu loh )

Kalau daun ubi rambat : Tumis bawang putih 6 ulas ( diketuk ) masukkan daun Ubi rambat, taruh garam dan lada hitam kasar, bubumbu penyedap, dan bawang goreng tabur. itu saja.
Balas
Siti Bin Surtini wrote @ 31 Oktober, 2007 at 7:44 am
0
0
Rate This

Quantcast

Mamaku baru aja divonis kena KENCING MANIS.Aku pengin tahu apa penyakit ini gak bisa diobati terus apa gak bisa sembuh????? Terus cara paling efektif ngobatin penyakit ini itu apa??????????? Selama ini penyakit yang ada itu cara nyegah tok terus klo mau nyembuhin itu gimana????????? PLEASE CEPET KASIH TAHU YA.Pahalanya entar GeDe karena udah nyembuhin orang OKE!!!!!!!!THANK YOU BUUUUAAAAANGEEEET.
Balas
heppy wrote @ 25 Mei, 2009 at 9:11 am
0
0
Rate This

Quantcast

minum wakasa goel / wakasa + Sun clorela+ ester C Plus jangan lupa Olahraga dan ber Doa. selama 1 bulan perhatikan perubahannya, pecaya hasilnya pasti.
Balas
ADI LYG wrote @ 14 Oktober, 2009 at 5:50 am
0
0
Rate This

Quantcast

saya udah coba, utk yg lebih mudah minum seduhan sirih merah dan jgn lupa berdoa
Balas
mamah wrote @ 6 November, 2007 at 12:46 pm
0
0
Rate This

Quantcast

bagus…..
Balas
sigit wrote @ 25 November, 2007 at 5:37 am
0
1
Rate This

Quantcast

gw pengen tahu katanya buah jambu biji bisa buat mengendalikam kadar gula penderita kencing manis,itu apa benar?mekanisme kerjanya gimana sih?pleaze
ya penting banget nih
Balas
Marti wrote @ 1 Desember, 2007 at 8:22 am
0
0
Rate This

Quantcast

GW pengen tahu tanya klo semut seneng banget ame gw sampe2 ketombe ane kalo malam dikerumuni semut ape itu ciri2 diabetes kalo ya… minta saran temen2 donk,,,,, thanks
Balas
marti edan wrote @ 8 Februari, 2010 at 1:33 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Kalo itu mah obatnya sering-sering mandi ma keramas. paling tidak sehari 2x. Jangan seminggu sekali ya pantesan aja dikeroyok semut :) )
anda ini kok aneh… untuk tahu kena diabetes apa bukan ya periksa ke lab… ga lama paling 10menit dah kelar.. daripada berandai2 yang ga masuk akal seperti itu :) )
Balas
abubakar moiden wrote @ 3 Juni, 2010 at 6:44 am
0
0
Rate This

Quantcast

emang benar nya
Balas
Neng Iien wrote @ 29 Desember, 2007 at 12:32 pm
0
0
Rate This

Quantcast

thanks for your information
bermanfaat banget buat kami.. ditunggu informasi yg bermanfaat lainnya
Balas
Handoko wrote @ 1 Februari, 2008 at 4:03 am
0
2
Rate This

Quantcast

Wah, sangat bermanfaat banget neh. Info ini akan aku transfer ke ibuku yang menderita DM. Beliau ingin terlepas dari obat-obaan kimia, so beliau ingin obat-obatan yang tradisonal (herbal).
Balas
fajar wrote @ 11 April, 2008 at 9:20 am
0
1
Rate This

Quantcast

kira2 ada yg laennya lagi g???
cz gw butuh kira2 20 tanaman tradisional untuk penyakit diabet buat TA gw
gw mau bikin skrining tanaman untuk DM nih bahan2n yg gw butuhin masih kurang nih

klo ada yg mo bantuin bisa kirim ke mail gw orang_gila_ngenet@yahoo.com

please bgt
Balas
Ngur wrote @ 21 April, 2008 at 7:26 am
0
0
Rate This

Quantcast

kencing manis… hmmm menyeramkan memang tapi masih banyak jalan menuju roma… jangan takut.. justru harus saling berbagi informasi agar sipenderita tidak makin parah/komplikasi ke organ lain.. caranya.. kontrol dengan baik kadar gula darah anda .. jangan biarkan kadar gula diatas normal dalam kurun waktu lama.. itu sangat berbahaya… banyak tumbuhan di Indonesia yang bermanfaat dan mengontrol kadar gula.. silah kan cari referensi sebanyak2nya… http://www.herbakom.biz
Balas
Lana wrote @ 20 Mei, 2008 at 9:36 am
0
0
Rate This

Quantcast

Kalau bisa bagi informasi juga, bagaimana pencegahan diabets itu sendiri, bukankah lebih baik mencegah dari pada mengobati. Syukur2 ada waktu dan biaya buat periksa kedokter, bagaimana kalau tidak ada waktu. apa dengan olahraga cukup bisa mencegah diabets. bagi bagi tip nya… trims
Balas
kaffa wrote @ 4 Juni, 2008 at 4:28 am
0
0
Rate This

Quantcast

Bagi rekan rekan yang membutuhkan obat untuk pencegahan atau penyembuhan penyakit kencing manis…segera hub: “Ikhwan Agency” yang menjual bermacam macam obat herbal tanpa efek samping…InsyaAllah pasti sembuh…disana juga tersedia obat herbal untuk berbagai macam penyakit…bukan iklan tapi hanya menginformasikan…karena saya pernah beli untuk mertua… hub: bp. heru (0812 860 3523) tempatnya daerah petamburan jakarta pusat..
Balas
rosa wrote @ 23 Juni, 2008 at 6:25 am
0
0
Rate This

Quantcast

dikeluarga gw emang banyak yang menderita DM kata oarang sich penyakit keturunan ya?
yg pusing om gw udh DM tekanan darah nya rendah lagi pake apa ya obat herbal nya. to ng dong info nya kl ada yg tau.
Balas
susiono wrote @ 27 Juni, 2008 at 9:34 am
0
0
Rate This

Quantcast

saya juga kena DM, tapi kata dokter; hampir 50 % diatas usia
40th, penyakitnya paket(Tek darah tinggi,Kolesterol,Asam urat
dan kencing manis). Jadi gak usah dipikirin yang susah-susah.
Ada juga yang nyoba makan undur-undur, tapi nyarinya sulit.
Balas
Obat alternatif untuk penderita diabetes / kencing manis « Berbagi Cerita Tambah Wawasan wrote @ 12 Juli, 2008 at 4:47 am
0
0
Rate This

Quantcast

[...] : seseorang dg id cuek sharingbareng @ 4:46 am [disimpan dalam Kesehatan dilabelialternatif, diabetes, Kesehatan, [...]
Balas
yuda wrote @ 8 Agustus, 2008 at 8:56 am
0
0
Rate This

Quantcast

Terima kasih,

Semua Artikel di atas sangat informatif dan bermanfaat khususnya bagi saya, Untuk itu apabila tidak keberatan bolehkah saya mengambil sebagian artikel tersebut untuk di tempatkan di blog saya.
Balas
siur wrote @ 11 Agustus, 2008 at 4:50 am
0
0
Rate This

Quantcast

Hem terimakasih banyaknya, saat aku membutuhkan informasi obat kencingmanis untuk Kakakku dan Ibuku, aku menemukan di Web ini, Semoga yang memberi Informasi dibalas kebaikannya oleh Allah dengan berlipat ganda Amiin,
Balas
indah wrote @ 14 Agustus, 2008 at 12:22 pm
0
0
Rate This

Quantcast

apa yang menyebabkan kencing manis
Balas
ruslandiabetes wrote @ 14 Agustus, 2008 at 4:25 pm
0
0
Rate This

Quantcast

nice blog….!!! salut…mau tukar link bloeh gak ya?
Thanks
Balas
saidi a wrote @ 27 Agustus, 2008 at 2:54 am
0
0
Rate This

Quantcast

diabet mell(kencing manis), kakaku terapi makan serangga undur undur (3-5 ek) perhari
Balas
eko wrote @ 27 Agustus, 2008 at 4:54 am
0
0
Rate This

Quantcast

Kencing manis sembuh di bekam dg ijin Alloh SWT
PANGGILAN PENGOBATAN BEKAM KE KANTOR ATAU KE RUMAH ANDA

Abu Naufal : HP 021-9255.9075

Bekam sunnah nabi & mukjizat medis

Bekam menurut Hadist:
1. “ Bekam adalah sebaik-baik pengobatan yang di lakukan manusia”
2. “Hendaklah kalian semua melakukan pengobatan bekam di tengah tengkuk, karena sesungguhnya hal itu merupakan obat dari 72 penyakit” antara lain: Migren,saraf kejepit, jantung, asam lambung, rematik, asma, insonia, liver, kencing manis,ginjal,tekanan darah rendah,tekanan darah tinggi,stroke,kolesterol,asam urat, sinusitis,mandul, lemah syahwat,kanker, ayan dll

Bekam menurut medis :
1. memperbaharui sel-sel tubuh yang sudah rusak
2. mengambil darah mati ( darah yang tidak mengikat oksigen)
3. detoksifikasi ( menghilangkan racun dalam darah)

Pengobatan bekam massal yang pernah di lakukan oleh Abu Naufal : PT YELLOW PAGES CIPETE sebanyak 90 orang.
Balas
ARIF SUBAKTI wrote @ 2 September, 2008 at 7:19 am
0
0
Rate This

Quantcast

apakah ada cabang di surabaya, kalo ada Alhamdulillah bisa disebarkan pada penderita yang lain masalahnya kasihan sekali penyakit DM itu bisa menimbulkan komplikasi, jd Insaya-Allah ada cabang di surabaya….amin ya robbal alamin. wassalam.
Balas
Nova Syachrial wrote @ 26 September, 2008 at 2:28 am
0
0
Rate This

Quantcast

Semoga Allah SWT membalas kebaikan orang2 yg mau berbagi dgn pahala yg berlipat. amin
Balas
sandi wisnu wrote @ 13 Oktober, 2008 at 5:00 am
0
0
Rate This

Quantcast

Biji mahoni ditumbuk halus lalu dimasukkan ke dalam kapsul kosongan dengan perkiraan 3 biji untuk satu kapsul. Ditengah-tengah makan, supaya minum kapsul mahoni, cukup sehari dua kali saja. Untuk meyakinkan perkembangan gula darah anda, setiap hari supaya diukur. Diperkitakan dalam dua minggu, gula darah akan normal kembali.
Balas
Much Tohar wrote @ 18 Oktober, 2008 at 12:47 am
0
0
Rate This

Quantcast

Ada banyak obat tradisional yang digunakan untuk mengatasi Kencing Manis. Secara medis, kencing manis tidak bisa disembuhkan jika sel-sel beta di pankreas tidak diperbaiki. Cara untuk memperbaiki sel beta pankreas adalah tidak lain dengan melapisinya dengan selaput. Selaput ini hanya bisa didapatkan dengan cara mengontrol emosi. Terapi secara islami adalah dengan cara sholat 5 waktu dengan tumakninah, dzikir yang tumakninah dan sholat malam yang tumakninah. Dengan kondisi emosi yang stabil maka regenerasi sel-sel beta di pankreas akan semakin cepat. Solusi yang kedua adalah dengan mengkonsumsi organic food yang bebas dari zat-zat kimia sehingga unsur makanan yang masuk bisa langsung sampai ke pankreas dan bisa membantu regenerasi sel-sel yang rusak tersebut. Bagi yang berminat bagaimana caranya mengatasi sakit kencing manis, saya bersedia membantu.
Balas
dahlan wrote @ 27 Desember, 2009 at 12:34 am
0
0
Rate This

Quantcast

tolong dong,
Balas
dahlan wrote @ 2 Januari, 2010 at 9:30 am
0
0
Rate This

Quantcast

ass.dimana ya saya bisa bertemu anda?terimakasih
Balas
Much Tohar wrote @ 18 Oktober, 2008 at 12:55 am
0
0
Rate This

Quantcast

Menyambung soal cara mengatas penyakit kencing manis, terapi yang diperlukan tidak memerlukan biaya, hanya diperlukan kesungguhan dan keseriusan. Ada beberapa aspek psikologis yang harus dirubah 100%. Insyaallah, kencing manis bisa sembuh 100% atas ijin Allah. Manfaat dalam jangka pendek adalah stabilnya kadar gula darah dalam tubuh. Kalau dibantu dengan ramuan herbal, juga lebih baik misalnya daun salam, daun beluntas, susu kedelai dll.
Balas
indra wrote @ 18 Oktober, 2008 at 8:59 am
1
0
Rate This

Quantcast

Ada juga yang mengunakan binatang sebagai obat Kencing Manis Yaitu: ” Undur-Undur Dan Bajing ” ini bisa menurunkan kadar gula bagi sipenderita DM ada pula Pakai Daun bhs Jawa : Godhong Nimbo Dan Godhong Keres Insya Allah kadar gula darah dalam tubuh turun.
Balas
hawwin wrote @ 22 Oktober, 2008 at 4:29 am
0
0
Rate This

Quantcast

Assalamu’alaikum,

Mas much Tohar ada dimana?

Bisakah saya dapat nomor telp/hpnya……….

Kebetulan saya ada gangguan pada gula darah saya
Balas
Much Tohar wrote @ 25 Juni, 2009 at 2:07 am
0
0
Rate This

Quantcast

Bisa kontak saya di 08122879369 atau juga bisa lewat YM di tohar_much@yahoo.com
Balas
ucok wrote @ 22 Oktober, 2008 at 4:58 am
0
0
Rate This

Quantcast

Saya pingin resep mujarab utk pengobatan DM
Balas
hilman wrote @ 28 November, 2008 at 12:11 pm
0
0
Rate This

Quantcast

aku pnya ibu yg usianya krang lbh 46 thn aku bru tau klo ibuku trkna kncing manies.ap yg hrs aku lakukan ..apa obatnya?
tlong ksh tw yah
Balas
agustine wrote @ 29 November, 2008 at 12:13 pm
0
0
Rate This

Quantcast

skrg usiaku 36 th. aku dah kena DB sejak muda bgt krn abahku kn DB jg. aku cuek aja slm ini, tp akhirnya q hrs ekstra perhatian dg Db yang ternayata gak mau meninggalkanku. parahnya skrg kdr gulaku tinggi trus antr 200-255. byuh…aku sempt panik nih. gmn cr menormalkannya kembl. pas padat2nya keg dan aktivtas kampus lg. ujung2nya q cb makan nasi jgung aja, selama bbrp minggu, dg pertimbangan, makan jagung dg ukuran seporsi nasi kandungan gulanya hny 66-lah, jauh di bawah nasih setengah piring yang mencapai 100 lebh. haslnya ckp memuaskan…kadar gulaku berangsur normal. smg aja Tuhan memberi semangat hdp dan semangat menikmati hdp dengan nyaman yang tiada bg semua pendert diabet. saran ku nih, semua sakit ada obatnya. Tuhan tidak tidur. ayo saudara kita lawan DM dengan mengatur pola hidp yg lebh apiiik
Balas
Reng Mekkasen wrote @ 7 Januari, 2009 at 10:04 am
0
0
Rate This

Quantcast

mohon informasinnya dong barang kali teman teman tahu, aku di vonis gagal ginjal oleh dokter, ginjal yg kanan mengecil, ada yang bisa beri info perihal penyembuhan ginjalku yang mengecil ini, aku udah 3 kali cuci darah
Balas
Bidan Ratna wrote @ 26 Februari, 2009 at 4:07 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Assalam_
Bagi penderita diabetes basah atau kering, ma’af sbnarnya dlm teori tdk ada istilah ini. Yang saya maksud basah disini DM dng luka sampe gangren, hampir amputasi. DM kering tanpa ada luka dng gula darah yg tinggi.
Kami sediakan tanaman keladi tikus ASLI yg diformulasikan dng tanaman lain dalam bentuk kapsul. Sangat efektif tuk DM dan Kanker.
Kami hadirkan pula Konsul On Line saat mengkonsumsiny tuk mengatasi keluhan2 pasien, observasi reaksi yg timbul dan pemakaian dosis yg tepat. Tentunya semua ini kami padukan antara Herbal dng Medis sbg penunjangnya
Pemesanan dan Konsultasi :
Ratna Damar Aji, A.Md.Keb.
081328446752
0274-3010132
Allahu Musta’an…
Balas
ivon wrote @ 15 September, 2009 at 3:42 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Apa nggak salah nih bu.. bu Ratna ini bidan apa dokter ya… kalo bidan… ???

ada depkesnya nggak ya obatnya.?? dan apa sudah ekstrak?
Balas
rasmadi wrote @ 21 Maret, 2009 at 2:09 pm
0
0
Rate This

Quantcast

ibuku terkena dm dan cardiomegali. apa obatnya
Balas
TE Purnomo wrote @ 16 April, 2009 at 1:19 pm
0
0
Rate This

Quantcast

walnya saya sempat stres ketika diketahui kadar gula darah tinggi, di atas 200. Apalagi ada beberapa artikel yang menyatakan bahwa kencing manis menjadi pintu masuk berbagai penyakit. Dan yang ebih seram lagi tidak bisa disembuhkan. Aku pernah membaca hasil penelitian yang menyatakan bahwa 2 dari 3 orang jawa deabetese, dan populasi di dunia juga tidak jauh beda. Apakah di Indonesia sudah ada suatu komunitas penderita Diabetes? yang bisa berbagi pengalaman cara mengatasi dan menjaga kadar gula yang stabil?
Balas
afaries wrote @ 25 April, 2009 at 6:28 am
0
0
Rate This

Quantcast

ijin saya post di blog saya boleh yah , saya takut lupa klo ga , thx bgt …
Balas
muham wrote @ 12 Mei, 2009 at 4:32 am
0
0
Rate This

Quantcast

salam dan bahagia
mhon solusinya ya, gni bokapku tu kena diabetes. ya emang sih udah dbwa ke dokter sampek dinyatakan telah seembuh,tapi karg kambuh lagi. trus gmana.
mhon solusinya ya.
makasih and salam dan bahgia.

muham_yahya@rocketmail.com
Balas
ahmad masfuful fuad wrote @ 14 Mei, 2009 at 9:35 am
0
1
Rate This

Quantcast

makasih ya ata resepnya….
Balas
suhairiyah mukhsin wrote @ 22 Mei, 2009 at 7:32 am
0
0
Rate This

Quantcast

menurut informasi yang pernah saya dapatkan bahwa mengkonsumsi makanan yang pahit tidak baik untuk hati ? kami mohon penjelasannya lebih lanjut
Balas
susi wrote @ 5 Juni, 2009 at 10:00 am
0
0
Rate This

Quantcast

aq pengin tanya apakah akar pohon jengkol bisa menurunkan kadar gula tq
Balas
Mursyid Burhan wrote @ 5 Juni, 2009 at 7:24 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Mau nanya neh apa saja sih penyebabnya sakit kencing manis, ?. Saya sering minum teh manis pagi dan malam apakah ini bisa menyebabkan kencing manis.?
http://www.usahaku-halal.blogspot.com
Balas
puad wrote @ 8 Juni, 2009 at 11:47 am
0
0
Rate This

Quantcast

saya ingin tanya apakah diabetes itu bisa sembuh total ?
Balas
Zolatha wrote @ 5 Agustus, 2009 at 7:54 am
0
0
Rate This

Quantcast

Setiap hari saya mengantarkan anak saya ke sekolah sma47 tanah kusir, saya melihat ada terapi diabetes sebelum belok kiri, apakah teman2 yang pernah coba terapi ini, mohon diinfo kesaya. Terima kasih
Balas
adekus wrote @ 16 Juni, 2009 at 12:23 pm
0
0
Rate This

Quantcast

ijin download y kang
Balas
anto wrote @ 27 Juni, 2009 at 12:52 am
0
0
Rate This

Quantcast

tolong kasi tau

pa nma obat kencing

manies………….?
Balas
Tiknan Tasmaun wrote @ 2 Juli, 2009 at 5:47 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Kebetulan saya juga pengamal perubatan alternatif. Saya punya pengalaman tentang mengobati pasien penderita kencing manis yang udah akut. Namanya ibu Sholihah,dari desa Sumurber,Panceng,Gresik. Beliau dirawat di RSUD Gresik selama sebulan setengah,dan dinyatakan kaki beliau sebelah kiri harus diamputasi sampai di bawah lutut. Beliau dan ibunya tidak mau,sehingga dibawa pulang. Keadaannya sangat kritis,bergerak bangunpun sudah tidak mampu. Orang-orang sudah mengira beliau akan meninggal. Kemudian ibunya menghubungi saya. Saya rawat beliau selama 2 bulan dengan membuatkan jamu sendiri berupa minyak yang saya ambil dari kelapa (vco) dengan cara ritual ketabiban Jawa Islami,tanpa pengapian / pemanasan,ragi maupun enzim. Alhamdulillah,beliau sembuh, bahkan jaringan kaki beliau yang sudah rusak, pulih lagi dengan baik dan tidak lagi harus amputasi. Jamu minyak ini jika cara memproduksinya betul maka mampu merangsang produk insulin sehingga normal kembali.i
Balas
Agus Hermawan wrote @ 13 Juli, 2009 at 3:54 am
0
0
Rate This

Quantcast

Membaca artikel sdr. saya sangat tertarik sekali. Saya sudah hampir 5 th keliling mencari pengobatan alternatif untuk penyaki DM ini, baik secara tradisional maupun medis. Kadang-kadang keputus asaan menghantui, apa bisa disembuhkan penyakit ini? berbagai obat dan terapi saya coba namun belum ada jodo sampai sekarang. Kalau bisa berbagi mohon bantuannya untuk teknik pengobatannya. Adapun yang sakit adalah istri saya umur 48 th, kadar gulanya sempat diatas 400. Indikasi lain yang telah timbul adalah jantung dan mata kurang jelas penglihatannya, kaki sering mati rasa dan bagian belakang punggung/belikat suka sakit. terima kasih atas bantuannya.
Balas
dahlan wrote @ 27 Desember, 2009 at 12:39 am
0
0
Rate This

Quantcast

dimana alamatnya kang
Balas
Solikhun wrote @ 27 Desember, 2009 at 2:52 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Kang … Bapak saya skarang sedang dirawat di RSUD Lumajang, Beliau menderita DM. Sudah 2 minggu ini dirawat dan belum ada kemajuan yang berarti. Ada luka di kakinya. Berat badan menunjukkan penurunan. Apakah bisa dibantu pengobatannya. Trims.
Balas
syaiful wrote @ 22 Juli, 2009 at 1:04 pm
0
0
Rate This

Quantcast

kencing manis yang menyerang syaraf tepi. keluhan setiap malam telapak kaki terasa sakit rasanya kayak ditusuk2 jarum dan punggung belakang terasa sakit kayak pegel2. atas jawabannya saya ucapkan terima kasih.
Balas
afif wrote @ 23 Juli, 2009 at 3:56 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Sudah ada penemuan baru obat tradisional dari extract buah pare atau paria dalam bentuk kapsul yang setara dengan 5 kg buah pare per kapsul nya yang diproduksi oleh perusahaan dari Malaysia yang memang diindikasikan untuk penyakit Diabetes Tipe I (yang tergantung insulin) karena dalam tiap kapsulnya mengandung 180 mikro IU hormon insulin tumbuhan dan Diabetes Tipe II (yang tidak tergantung insulin) dengan jaminan/garansi 100% uang kembali apabila setelah mengkonsumsi obat ini selama 14 hari gula darah konsumen tidak turun minimal 20% dan efektifitasnya 86,68%. Untuk yang tertarik mengetahui mekanisme kerja obat ini dan percobaan klinis yang langsung dibandingkan dengan obat kimia golongan Glibenclamide silahkan email ke afif_nisbjm@yahoo.com atau hubungi ke no hp 0811508765. Tks
Balas
feny wrote @ 1 Agustus, 2009 at 12:22 pm
0
0
Rate This

Quantcast

uiah..koq obatnya ga da yang enak ya….
klo ada saya mau coba gtu walaupun saya ga punya penyakit diabet.,.,
Balas
Alternatif Obat Kencing manis « Indrajka1’s Blog wrote @ 20 Agustus, 2009 at 4:38 am
0
0
Rate This

Quantcast

[...] Alternatif Obat Kencing manis Posted on Januari 2, 2006 by indrajka1 Obat alternatif untuk penderita KENCING MANIS [...]
Balas
Gamat Obat Stroke wrote @ 20 Agustus, 2009 at 7:24 am
0
0
Rate This

Quantcast

Buah jamblang itu yang warnanya hitam sepintas berbentuk mirip anggur dan rasanya rada sepet ya?
Balas
obat alternatif wrote @ 24 Agustus, 2009 at 3:35 pm
0
0
Rate This

Quantcast

wah terimakasih nih infonya sangat berguna. Karena banyak di sekeliling kita, termasuk keluarga kita yang menderita penyakit DM ini.
Balas
propolis wrote @ 7 September, 2009 at 2:00 am
0
0
Rate This

Quantcast

kalo ubi jalar yang warnanya kuning kandungannya sama ga ya sama yg merah?

maksud ubi merah di sini tuh yg warna dalamnya agak keunguan ya?

trims
Balas
ivon wrote @ 8 September, 2009 at 1:52 am
0
0
Rate This

Quantcast

mama saya umur 56 tahun dia trkena diabetes tapi udh parah kakinya luka parah sampai sampai mengeluarkan nanah , dokter vonis u d potong tapi saya tidak mau , apa kah ada obat u mengeringkankaki mama saya yg udh berbau , bernanah serta kulitnya udh pada lepasan. maksihh tolong bantu saya
Balas
Maraluddin wrote @ 30 September, 2009 at 6:59 am
0
0
Rate This

Quantcast

thx atas infonya bermanfaat bgt ;-)
Balas
bambang wrote @ 2 Oktober, 2009 at 9:27 am
0
0
Rate This

Quantcast

met sore kawan,

kalau ada yg kena kencing manis yg sudah luka
lebih baik di obati pakai tembakaou rokok,caranya,tembakaou di alas dgn kain dn
di letakan di atas luka tsb,apabila sudah basah di ganti secara berulang2,pasti luka cepat mengering,
Balas
hadi kuntadi wrote @ 11 November, 2009 at 4:27 am
0
0
Rate This

Quantcast

ortuku kena sakit Kencing manis sdh 2th.
klo ada yg mau membantu baik dgn saran /lainnya aku ucapkan trims bgt!!!!!!!!!!!!
Balas
tirez wrote @ 12 November, 2009 at 2:14 pm
0
0
Rate This

Quantcast

terima kasih buat semuanya’
aq mau menambahkan lagi cara pencegahan penyakit yang sanagt ampuhhh.,insya Allah.:
-makan ketika lapar berhenti makan sebelum kenyang
.mau?itu anjuran dari rosulullah saw
atau
isi perutmu dgn 3 bag.:air,udra ,dan makanan dgn seimbang.
Balas
Bambu Ajaib wrote @ 21 November, 2009 at 7:20 am
0
0
Rate This

Quantcast

Beberapa kali saya mengunjungi blog ini, kalau boleh tahu Bungur itu apa dan saya pikir akan lebih oke kalau disertai foto dari obat-obatan alami tersebut.
Thanks.
Balas
ummu wrote @ 23 November, 2009 at 2:58 am
0
0
Rate This

Quantcast

apakah makanan2 yang boleh diambil oleh pesakit.dan cadangkan diet yang terbaik untuk pesakit…:)
Balas
ummu wrote @ 23 November, 2009 at 3:01 am
0
0
Rate This

Quantcast

klu dah sampai kebocoran buah pinggang tahap 1,apa cara yang terbaik…dan sy sendiri ade diabtes..bagaimana dgan diet yang bagus untuk saya,,,
Balas
Marsudi wrote @ 16 Desember, 2009 at 9:28 am
0
0
Rate This

Quantcast

AHLI PENGOBATAN ALTERNATIF
MARSUDI
STPT NO 244/1.7772
Ass. Wr. Wb
Setelah sukses di Tentara Pelajar Senayan, Kini kami membuka cabang di Kemang Ifi Graha Jatiasih Bekasi

Ahli Pengobatan Alternatif Bpk. Marsudi (STPT NO.224/1.7772)
Mengobati : Diabetes, Kanker, Jantung Coroner, Stroke, Asam Urat, Kolesterol, Keseleo, Urat Kejepit, Patah Tulang, Refleksi, Capek2 dll.
Kemang IFI Graha JL. Seruling Raya Depan Masjid Nurul Islam Jatirasa Jatiasih Bekasi 17424

Kami pernah tampil di MedikaNatura (Jak TV), Good Morning (Trans TV), Radio Safari Jakarta

Buka Tiap Hari jam 08.00-22.00
021-33185287
Balas
tutik wrote @ 21 Desember, 2009 at 3:24 am
0
0
Rate This

Quantcast

bapakku kena diabetes juga.,,,, kayaknya dia males olah raga,,, kasihan badannya lemes… ada obat alternatif gak? end katanya bisa menurun ya??? jawab dunkk please
Balas
okoherdi wrote @ 29 Desember, 2009 at 7:41 am
0
0
Rate This

Quantcast

ya harus dikasih semangat supaya rajin olah raga,jogging setiap pagi hrs dan wajib,makan dibalik msdnya jgn ambil nasi tapi sayur,kmdn lauk sebagai penutup baru nasi,jd pasti cm sedikit.begitu strsnya.
Balas
eric wrote @ 13 Januari, 2010 at 1:37 pm
0
0
Rate This

Quantcast

hi, saya eric dari jakarta,saya mempunyai sebuah produk yang efektif untuk penderita diabetes,banyak kasus diabetes yang tertolong.dengan senang hati saya akan menjelaskan lebih detail.
Balas
indra wrote @ 7 Februari, 2010 at 3:06 pm
0
0
Rate This

Quantcast

pak eric anda ada obat apa untuk diabetes, seberapa mujarap obat atau terapy yang bapak tawar kan
abubakar moiden wrote @ 3 Juni, 2010 at 7:35 am
0
0
Rate This

Quantcast

mohon di jelaskan selanjutnya. sila hantar ke e-mail saya:
pattikang@yahoo.com.my
rinnovantimikehana wrote @ 29 Desember, 2009 at 3:42 pm
0
0
Rate This

Quantcast

mamah penderita diabetes dan darah tinggi malah pernah gula darahnya 600,saya hanya takut dengan kondisi mamah saya menurun,mamah saya orangnya paling takut kerumah sakit.klo boleh tau ramuan apa yang kira-kira bisa coba untu penderita diabetes dan darah tinggi.terima kasih.
Balas
eric wrote @ 14 Januari, 2010 at 10:06 am
0
0
Rate This

Quantcast

Solusi untuk penderita diabetes,jantung,tumor,kelenjar getah bening,penuaan dini dll. Info via SMS / tel: 012- 32409431
Balas
eric wrote @ 14 Januari, 2010 at 5:29 am
0
0
Rate This

Quantcast

informasi mengenai pengobatan diabetes yang aman: 02132409431.
Balas
elik bahkot wrote @ 28 Januari, 2010 at 2:51 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Saya mau tanya darah manis dengan diabetes apakah sama?
apa ada obat untuk penderita darah manis?
saya berhara ada obatnya.Terimakasih : )
Balas
aqila wrote @ 4 Februari, 2010 at 7:35 am
0
0
Rate This

Quantcast

Ada banyak cara untuk berobat termasuk semua dengan apa yang ada dari alam!
Balas
udin wrote @ 14 Februari, 2010 at 2:10 pm
0
0
Rate This

Quantcast

ada produk herbal terbaru sebagai alternatif untuk mengobati kencing manis
http://lumiglow.net
Produk ini sudah terbukti bisa mengobati kencing manis
Balas
cerita dewasa wrote @ 24 Februari, 2010 at 12:32 am
0
0
Rate This

Quantcast

wah, kalo kencing manis katanya bisa impoten ya??
Balas
kartono wrote @ 20 Maret, 2010 at 4:58 pm
0
0
Rate This

Quantcast

saya juga uda kena dm + TB pertama kena 600 mm saya sempat shock, akhir saya cari info tentang dm, dan TB , saya cari undur 2 di tanah atau pasir sebanyak2 nya , setiap hari saya makan 3 ekor siang 3 ekor malam 3 ekor selama seminggu saya cek GDA 90 mm, akhir saya putuskan ke RSU di surabaya. dan setiap hari rajin minum obat dan jaga pola makan den gan 3 j : jenis,jumlah dan jadwal makan . pada intinya setelah makan jangan langsung tidur. harus di paksa beraktivitas. hingga berkeringat.
Balas
syahdan wrote @ 3 April, 2010 at 5:48 pm
0
0
Rate This

Quantcast

ibu saya ,,,megalami gula darah tinggi,,,
sampai 200,,,
saya sayang sekali am ibu saya,,,
tolong beri saran kepada saya agar ibu saya bisa di sembuhkan..
dan normal seperti semula,,,,
amien….
Balas
qspinach wrote @ 5 April, 2010 at 9:04 am
0
0
Rate This

Quantcast

ganti aja dengan makanan organik , banyak sembuh kok. http://www.freekencingmanis.wordpress.com
Balas
iin wrote @ 14 April, 2010 at 2:26 am
0
0
Rate This

Quantcast

terimah kasih banyah atas informasinya… akan aku coba dan semoga ibu ku cepat sembuh…amiiin
Balas
tukang colong wrote @ 21 April, 2010 at 12:43 am
0
0
Rate This

Quantcast

gimana cara mencegah kencing manis?
Balas
Putu Kawitra wrote @ 23 April, 2010 at 1:24 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Berdoa dan berusaha mencoba setiap saran mungkin bisa dilakukan.Karena kuasa Tuhan tidak bisa kita duga.
Balas
zulkarnain wrote @ 24 April, 2010 at 1:49 pm
0
0
Rate This

Quantcast

harusnya tingkat kemujarapannya di cantumkan jadi kita bisa memilih yang terbaik
Balas
Rahmah wrote @ 12 Mei, 2010 at 12:29 pm
0
0
Rate This

Quantcast

Mau Share Ya. Propolis bisa menjadi solusi kesehatan untuk berbagai penyakit, termasuk Mengobati Diabetes , yang bekerja secara holistik. Propolis adalah zat yang dihasilkan oleh lebah sebagai obat dan pencegahan penyakit (Hampir semua kitab suci menulis tentang lebah, Q.S. An Nahl Ayat 68 & 69). Info tentang propolis dapat kunjungi obatpropolis.com
semoga bermanfaat
Rahmah
Balas

Tidak ada komentar:

Posting Komentar